Seorang pemain senior dari manchester city yang bernama Sergio Aguero tengah dikabarkan bahwa hanya tinggal selangkah lagi, sang pemain akan bergabung dengan barcelona. Pria yang berasal dari argentina ini akan dikontrak dalam waktu 2 tahun. Sergio Aguero saat ini memang telah memastikan akan segera pergi dari tim manchester city di akhir musim saat ini . …
Lanjutkan membaca “Apakah Sergio Aguero Telah Setuju untuk Bergabung dengan Barcelona ??”